Tokusatsu Indo Apk - Hallo sobat kali kami akan membahas sebuah film jepang yaitu Tokusatsu.
Jadi tokusatsu merupakan istilah dari jepang untuk menyebut genre film fiksi,ilmiah,horor,dll.
Dan biasanya Tokusatsu condong ke film superhero jepang,film power ranger,ultramen,kamen rider,dll.
Buat sobat yang suka dengan film-film diatas dengan subtitle indonesia atau biasa disebut aplikasi pihak ketiga.
Sobat akan lebih tau secara lengkap dan jelas mengenai kumpulan film-film tokusatsu dengan subtitle indonesia setelah selesai membaca artikel berikut ini.
Beberapa Kumpulan Film Tokusatsu Yang Tersedia di Tokusatsuindo
Beberapa film Tokusatsu yang tersedia di Tokusatsuindo seperti:
• Chouseishin Gransazer
• Chousei Kantai Sazer-X
• Kamen Rider
• Madan Senki Ryukendo
• Ultramen
• Shougeki Gouraigan
• Zero Black Blood
• Zero Dragon Blood
• Super Santai
• Dll
Itulah beberapa film tokusatsu yang tersedia di tokusatsuindo.
Dan buat sobat yang ingin mendownload aplikasi tokusatsuindo bisa melalui link yang kami bagikan dibawah ini.
Unduh Disini
Dan kami ingatkan bahwa aplikasi ini ilegal,dan bila sobat ingin menonton film genre tokusatsu yang legal bisa menggunakan aplikasi berbayar Toei Tokusatsu Fan Club.
Cara Menggunakan Tokusatsuindo Tanpa Aplikasi
Disini kami akan memberikan tutorial menggunakan Tokusatsuindo tanpa aplikasi sebagai berikut.
1. Buka Chrome
2. Buka situs Tokusatsuindo.com
3. Klik titik tiga di pojok kanan atas
4. Lalu scroll layar ke bawah, kemudian cari menu "Tambahan ke layar utama"
5. Setelah itu klik Tambahan
Itulah cara mudah menggunakan tokusatsuindo tanpa aplikasi,sekarang sobat tidak bingung lagi jika ingin menonton film tokusatsu dengan subtitle bahasa indonesia.
Penutup
Demikian penjelasan skuywaca tentang film tokusatsu semoga bisa membantu memudahkan kalian yang ingin menonton film tersebut dan jangan lupa jika kalian suka dengan artikel tersebut dibagikan ke teman ataupun sosial media dengan menekan pada tombol dibawah terima kasih.